Tahu Crispy Bali Menari Nari - Marimasak


emang cuma ayam aja yang crispy ๐Ÿ˜œ tahu juga bisa, kalau veget bs pake resep ini yah ๐Ÿ˜
.
Tahu Crispy Bumbu Bali

Bahan :
3 biji bawang merah
1 biji bawang putih
1 cm kunyit
1 cm jahe
1/2 sdm ketumbar
1/2 sdm lada hitam
merica sesuai selera
garam sesuai selera
kaldu bubuk
2sdm tepung tapioka
6sdm tepung terigu
1butir telur
1/2kg tahu, potong tipis

caranya:
1. haluskan bawang putih, bawang merah, kunyit,jahe,ketumbar,lada hitam,1 butir telur dengan blender. 
3. tambahkan garam, merica, dan kaldu bubuk. olesi tahu dengan bumbu halus, diamkan semalam supaya bumbu meresap. 
4. bahan kering : campur tepung terigu, tapioka, garam, merica, dan kaldu bubuk
5. lapisi tahu dengan tepung, lalu goreng
6. goreng dengan api sedang sampai setengah matang, lalu dengan api besar supaya makin crispy
.
#tahucrispy #reseptahucrispy #reseprumahan #resepmudah #doyanmasak #doyancooking


Komentar

Visitor

29479

Online

Related Post

  • Larangan Mengambil Upah Dari Tanah Yang Disewakan
  • Hadits Bukhari No. 59
  • Rasulullah Ingin Membakar Rumah Orang Yang Sholat Dirumah
  • Jagalah Hati
  • Bayi Naik Haji