Kelebihan Air

Nabi shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: "janganlah orang yang memiliki kelebihan air menolak airnya untuk tumbuhnya rumput." Abu Isa berkata; Hadits ini hasan shahih. Abul Minhal nama aslinya adalah Abdurrahman bin Muth'im penduduk Kufah, ia adalah orang yang diambil riwayatnya oleh Habib bin Abu Tsabit. Sedangkan Abul Minhal Sayyar bin Salamah adalah orang bashrah sahabat Abu Barzah Al Aslami.

HR. Tirmidzi

Komentar

Visitor

29468

Online

Related Post

  • Hakikat Rezeki • Aulia Izzatunisa
  • Sholat Mencegah Perbuatan Keji • Umat Muhammadiyah
  • Hadits Bukhari No. 83
  • Hukum Beribadah Ngawur Dan Kreatif Tanpa Dalil
  • An Unforgettable Lesson from the Story of Ummah Mahjan